Pemerintah Indonesia merilis kebijakan terbaru mengenai aturan motor yang dilarang menggunakan Pertalite. Aturan ini rencananya akan mulai berlaku pada 1 Oktober 2024 mendatang. Baca Juga: Pertalite BBM Bersubsidi, Pertamina Imbau Warga Mampu Pakai Pertamax Pertalite sebagai salah satu bahan bakar subsidi menawarkan harga yang lebih terjangkau daripada bahan bakar non-subsidi. Kendati demikian, kebijakan ini bertujuan […]
↧